Kapolri Tetapkan Status Gugur dan Berikan KPLB Anumerta Terhadap 3 Personel Terbaiknya

Selasa 18-03-2025,16:02 WIB
Reporter : Dawam
Editor : Rosis Aditya

"Kami mengimbau kepada seluruh personel Polri, khususnya yang beragama Islam, untuk melaksanakan salat gaib bersama di wilayah masing-masing sebagai bentuk penghormatan terakhir," ujar Brigjen Trunoyudo saat doorstop, Selasa (18/3).

Saat ini, Polda Lampung masih melakukan penyelidikan dan penyidikan terkait GBU peristiwa ini. Informasi lebih lanjut akan disampaikan sesuai perkembangan yang ada.***

Tags :
Kategori :

Terkait